Monthly Archives: January 2023

Sosialisasi Mapel Pilihan Kurikulum Merdeka

Untuk anak-nak kelas X(Fase E) SMA Negeri 1 Ubud yang akan naik ke Fase F, siswa akan dikelompokkan ke dalam kelas berdasarkan Mata Pelajaran Pilihan. Untuk memudahkan siswa dalam memilih Mata Pelajaran Pilihan, maka: 1. Mata Pelajaran Pilihan tersebut akan dipaketkan berdasarkan Mata Pelajaran Pendukung Program Studi sesuai Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi…
Read more